Luka Kecewa



Perlahan aku berfikir tak akan mengenalnya lagi
Tak seharusnya aku ratapi cinta yang tak semestinya aku sesali
Namun mengapa rasa ini begitu menusuk jiwa ku
Kau berjanji akan tetap menanti ku
Tapi hanya kebohongan yang aku dapati
Kenapa aku harus mempercayai semua ucapan mu. .?
Aku sudah terlanjur luka
Aku yakin suatu saat kau akan merasakan apa yang ku rasakan
Aku tak ingin mengenal mu lagi
Biarlah sekarang,besok dan seterusnya aku tetap begini
Menikmati detik demi detik perjalanan hidup ku
Tanpa harus merasakan luka yang seperti ini
By : rsulistyo41@yahoo.com on facebook

No comments:

Post a Comment