Puisi maafkan
Aku ...
Memilih menyakitimu.
Dengan kejujuranku.
Daripada mencintaimu dalam kepura-puraan.
Kegagalanku terdahulu.
Telah mencambukku.
Dibutakan cinta semu.
Sekarang aku tak sanggup menyinta lagi.
Luka itu masih bertahta.
Pada satu hati yang telah dibawa pergi.
Membawa janji.
Ketulusanku terhianati.
Maafkan aku...
Cinta yang engkau pinta.
Belum mampu aku berikan.
Jika dirimu berkenan.
Berikan waktu untukku terus mencobanya.
sumber
No comments:
Post a Comment